• Tips
  • Umum
  • Profil
  • Download
  • Galery
  • Welcome my blog Salam lestari semoga bermamfaat bagi anda yang berkunjung*visit my facebook* *noe.jackers@gmail.com*

    Rabu, 14 Desember 2011

    Makam Lahan Pertanianku



    Berbicara lewat tulisan menggambarkan beberapa kejadian dan juga  kehebohan yang mungkin orang – orang bicarakan.
    Untuk kali ini aku berbicara apa itu sosialisasi dan apa itu menghormati menurut beberapa orang yang saya ajak bicara bahwa sosialisasi menurutnya saya rangkum sebagai berikut : 

    Peduli akan sekitar baik itu dalam keluarga maupun masyarakat , seperti contoh yang teman saya bilang yaitu dengan cara gontong royong maupun dalam peringatan hari kemerdekaan yang sering kita rayakan dalam setiap tahunnya kita tentu ikut untuk merayakan serta mendukung acara itu.

    Dari rangkuman kecil itu saya mulai menuju apa yang sebenarnya  ingin di bicarakan dalam posting kali ini. Sebelum itu saya bertanya lagi kepada orang sekitar saya yang tidak lain itu teman – teman di rumah apa itu “menghormati” yang itu pula di rangkum oleh ku sebagai berikut :

    Menghormati adalah bersikap segan kepada orang dan menghargai atas jasa orang itu walau bersifat lampau. Menghormati juga sangat berkaitan penting dengan menghargai beberapa hal bisa kita ambil contoh yaitu seperti memiliki kepedulian pada makam – makam pejuang dulu  seperti pembersihan berkala hingga melakukan upacara penghormatan kepada beliu  sebab tanpa mereka kita tak bisa seperti ini, tak terasa kita menjunjung rasa hormat kepada para pejuang itu